Oprekblog - yohan.oprekblog.com - Blognya Yohan

Latest News:

Wong Ndeso, Ejekan Yang Salah Kaprah 20 Apr 2010 | 05:58 pm

Dalam pelajaran bahasa Inggris dan Indonesia kita pernah mengenal kalimat “meaning is use” arti dalam penggunaan, setiap kata atau terma mempunyai arti dalam penggunaan. Dalam tulisan ini saya hendak ...

Bersama Wong Ndeso Menggapai Damai & Ceria 20 Apr 2010 | 03:57 am

Ada suatu dialog antara anak dengan bapak seorang petani : ” le suk nek wus gedhe arep dadi opo ? ” dados tentara pak !” ” trus sing arep ngarit sopo ? le makani sapimu sopo, sawah kae arep dikapake s...

Ngomel ! 6 Sep 2009 | 04:28 am

Dah lama nggak ngisi blog ini karena saking malasnya, bahkan bukan cuma malas, koneksi yang ajrut2an membuat saya ogah banget ngurusi ini blog, masih saja konsentrasi pada web yang lebih membutuhkan p...

Launching Buku Pandhawa 21 Jun 2009 | 07:07 am

hari jumat tanggal 19 Juni 2009 saya kebetulan ada perlu ke Citywall di bilangan jalan Kyai Haji Mancur, tujuan saya kesana hanyalah berencana untuk coffe dengan teman masalah urusan komputer, tapi ke...

Woro-Woro 17 May 2009 | 12:07 am

Bagi anda yang berkaitan dengan dunia teknologi informasi, baik dari komputer, internet, hardware dan lain lain silakan kunjungi www.yohan-enterprise.com karena semakin banyaknya makalah saya post seh...

Apa Yang Saya Dapatkan Dari Live In Di Merapi? 25 Apr 2009 | 08:26 am

Setelah dua kali mengikuti Live in di lereng Merapi bersama Unika Atmajaya Yogyakarta dan Tim Tuk Mancur di Desa Ngargomulyo Sumber Muntilan, dan terakhir bersama SMA 4 dan SMA Nasima Semarang saya ha...

Malam Keakraban SMA 4 Dan SMA Nasima Semarang di Gubug Selo 25 Apr 2009 | 05:01 am

Hari Rabu tanggal 22 April, malam sekitar jam 19 hujan rintik-rintik menerpa kawasan Sumber di lereng Merapi, selepas makan malam kami bertiga, Romo Kirjito, Romo Supri, dan saya, seorang laskar capun...

SMA 4 Dan SMA Nasima Semarang Live In Merapi 24 Apr 2009 | 03:51 am

Kali ini saya mendapatkan undangan dari Romo Kirjito selaku moderator Edukasi Gerakan Masyarakat Cinta Air di sebuah Dusun Sumber Muntilan Kabupaten Magelang. Saya datang hari Selasa tanggal 21 April,...

Kembali Ke Tanah Jawa 20 Apr 2009 | 02:59 am

Ibarat seorang pendekar silat judul posting ini. . Setelah berkemas-kemas memasukan laptop dan beserta kelengkapan travelling saya akhirnya cabut juga dari Rumah Rully, pamit pada tuan rumah, lalu say...

Ke Nusa Dua dan Uluwatu 20 Apr 2009 | 02:25 am

Selepas sampai Batubulan saya ketemu teman saya yang mempunyai toko di depan terminal Batubulan, acara kopdar cuma ngobrol, sebenarnya ada rencana makan-makan namun rencana buyar karena teman saya ada...

Related Keywords:

oprekpc, amptron, amptron motherboard, gunung kembar, etika dalam berinternet, lirik diary depresi, motherboard amptron socket 478, lupa password windows, emmet24son, amptron socket 478

Recently parsed news:

Recent searches: