Wordpress - bachtiarhakim.wordpress.com - HIJAU BIRU ::: JEJAK LANGKAH

Latest News:

Pelajaran dari Bali : Sakit Aneh dan Pengobatannya 6 Feb 2010 | 11:56 pm

Sudah kurang lebih empat hari leher saya sakit dan tidak tahu apa penyebabnya. Saat hari pertama, saya kira cuma penyakit otot yang   disebabkan salah tidur. Maklum tidur malam saya kurang berkulitas ...

Pelajaran Dari Bali – Wisata Dibalik Wisata 3 Feb 2010 | 01:52 am

Wisata Ngalor-Ngidul “Visit Indonesia Year 2009″ (slogan pemerintah kita untuk membangkitkan sektor pariwisata) “JOGJA – Wisata Jogja / Yogyakarta jogja atau yogyakarta adalah daerah tujuan wisata uta...

Cerita dari Bali : Anjing di Bali dan “Anjing” di Bandung 18 Dec 2009 | 07:23 am

Saat datang ke acara West Java Night di Art Centre, Denpasar,  saya dapat cerita  guyon dari orang Sunda yang sudah lebih dari sepuluh tahun menetap di Bali. Ia juga yang memberitahu tentang organisas...

Siapa Bilang Banyak Libur (Bali)? 3 Dec 2009 | 11:22 am

Siapa Bilang Banyak Libur (Bali)? Ini akhir bulan November.  Alamak.  Aku bosan. Bekerja siang dan malam sungguh melelahkan. Bagaikan robot.  Paginya sibuk mencari dan menulis  berita sedangkan malamn...

Bali 1- Ihwal Kedatangan 9 Nov 2009 | 11:05 am

Ihwal Kedatangan 25 September 2009 Terminal Ubung sudah menyingsing di depan mata. Bersamaan dengan sinar matahari pagi yang sudah menyengat meskipun baru pukul setengah tujuh. Sejak bus tiga perempat...

Meratapi Gempa Pantai Selatan Jawa Barat (foto) 5 Oct 2009 | 07:56 am

BUMI SELATAN JAWA GONJANG GANJING TUHAN KIRIMKAN GETARAN DAN TIUPAN TIADA KUASA MANUSIA MENGELAK TIADA YANG ABADI DARI GRIYA MAHAKARYA MANUSIA SAMA RUNTUH, RATA, JADI SAMPAH TIADA YANG ABADI DARI TAHT...

Bali 0 – Ide Gila Tentang Perantauan ke Pulau Seberang 3 Oct 2009 | 03:59 am

Ide Gila Tentang Perantauan Bandung, 23 September 2009 (H+1 Idul Fitri ). 19.00. Cileunyi, Bandung Keberangkatanku kali ini sudah direncanakan sejak jauh-jauh hari. Bahkan tiga bulan sebelum bulan Sep...

Bertahan Hidup ala Ipah, Si Penunggu Manglayang 7 Sep 2009 | 06:57 am

Bertahan Hidup ala  Ipah, Si Penunggu Manglayang Kawasan Wisata  Barubeureum-Gunung Manglayang menyimpan beragam potensi yang belum dikelola secara serius oleh Perum Perhutani. Warga yang melihat ada ...

Akhirnya… Hujan 28 Aug 2009 | 07:08 am

Hari ini (28/11) Jatinangor diguyur hujan. Peristiwa ini terasa istimewa karena sudah sekitar  satu bulan, Jatinangor tidak diguyur hujan. Hujan barangkali membawa berkah bagi para petani di Jatinango...

Recently parsed news:

Recent searches: