Wordpress - gazali.wordpress.com - Hatim Gazali

Latest News:

Feminisme itu lagi….. 26 Mar 2013 | 04:09 pm

Suatu ketika, ada seseorang yang cerita betapa sejumlah aktivis feminis terjebak dalam persoalan keluarga yang akut, terutama dan khususnya soal perceraian. Bagi orang-orang seperti ini, feminisme mun...

Hijrah Menuju Keberagamaan Artikulatif 20 Nov 2012 | 01:02 pm

TAHUN Baru Hijriah, yang kali ini jatuh pada hari Kamis (15/11/2012), merupakan sebuah momentum yang sangat berharga untuk menggali dan merefleksikan kembali perjalanan Nabi Muhammad dari Mekkah ke Ma...

Apa itu Menulis? 24 Mar 2011 | 06:24 pm

“Aku hanya suka apa yang ditulis dengan darah” “Menulis adalah permainan dalam bahasa” Nietzsche Seringkali saya mendapatkan pertanyaan dari teman “bagaimana cara menulis artikel?, Bagaimana agar tuli...

Apakah Ormas dan Ahmadiyah perlu dibubarkan atau tidak? 11 Feb 2011 | 10:16 pm

Tragedi kekerasan kepada pemeluk “keyakinan berbeda” yang terjadi di Cikeusik Banten dan Temanggung Jawa Tengah tak semestinya terjadi di Indonesia yang menjamin kebebasan beragama. Sedemikian kesalny...

Laporan Kehidupan Beragama Tahun 2010 11 Feb 2011 | 10:06 pm

Bagi yang suka isu-isu keagamaan atau sekedar ingin tahu, silahkan download Laporan Tahunan Kehidupan Beragama yang dikeluarkan oleh Center for Religious and Cross Cultural Studies (CRCS) Universitas ...

Tuhan Bukan Pencipta Alam Semesta? Diskusi Buku Yang Menggetarkan Iman 23 Jan 2011 | 07:22 am

Sejak dahulu kala agama dan sains merupakan dua sistem besar pemikiran manusia dalam menjalani kehidupan. Baik agama dan sains telah tumbuh setua sejarah manusia. Agama sangat berpengaruh dalam perila...

Melampaui Pluralisme Teologis Menuju Civic Pluralism 24 Sep 2010 | 11:42 am

“Many faiths all claiming to be true”, demikian pernyataan John Hick (1990: 109). Benar, setiap agama senantiasa mengklaim benar, bahkan paling benar ketimbang yang lain. Klaim inilah yang menjadi sal...

Liberalisme, JIL dan NU Waria 5 Jun 2010 | 06:49 pm

Suatu ketika, seorang kawan bertanya; apakah NU harus menerima liberalisme atau menolaknya? Terus terang, saya tidak kaget dengan pertanyaan ini, karena pertanyaan yang serupa sudah banyak didiskusika...

Pesantren and the Freedom of Thinking (Study of Ma’had Aly Pesantren Sukorejo Situbondo, East Java, Indonesia) 12 Mar 2010 | 04:19 am

by: Hatim Gazali & Abd. Malik Abstract Various studies on Pesantren have been conducted through various lenses and perspectives; however its attractiveness is still there. In some positions, the pesan...

Annual Report 2010: Religion, Freedom and State 4 Feb 2010 | 03:53 pm

Pada hari Senin, 1 Februari 2010 yang lalu, CRCS mengadakan diskusi dan peluncuran Laporan Tahunan Kehidupan Beragama di Indonesia 2009 . Acara ini menghadirkan K.H. Salahuddin Wahid (Pengasuh Ponpes ...

Related Keywords:

mahatma gandhi tentan kekuatan kehendak, teks keagamaan dan nalar, satyagraha adalah, cara menulis dikoran, ghazali and hasyim 2003, sejarah cheguevara, aspek sosiologis dalam kelompok, rumah ekonom ekonom faisal basri, asef bayat tentang buku making islam, dialog mui dan ahmadiyah tv one

Recently parsed news:

Recent searches: