Wordpress - jendamunthe.wordpress.com - Balada Kota dan Desa

Latest News:

Senyum Ketegaran Itu Tetap Ada 29 Oct 2012 | 11:24 pm

Keluarga korban mengikhlaskan perpisahan tersebut. Bulir-bulir air mata mengalir deras dari mata keluarga korban Sukhoi Superjet 100. Pilu dan perih karena rasa kehilangan orang-orang tercinta menjadi...

Berharap Masih Ada Keajaiban 29 Oct 2012 | 11:17 pm

Keluarga penumpang Sukhoi Superjet 100 RA-36801 berharap diberi mukjizat oleh Tuhan. Suasana di ruang tunggu kedatangan Bandara Halim Perdana Kusuma, Jakarta, kian sesak. Selain dipenuhi keluarga penu...

Di Tangan Ayah Kandung, Kaysa Tewas Mengenaskan 29 Oct 2012 | 11:08 pm

Ayahnya sempat mencium anaknya yang bersimbah darah dan tak bernyawa lagi. Sering kali ketika orang tua bersiteru anak yang menjadi korban. Tampaknya hal itu yang dialami oleh Kaysa Ivanna Salsabila. ...

Anak Jalanan Potret Kemiskinan 29 Oct 2012 | 11:05 pm

Pemerintah seolah tak mampu memberikan solusi terhadap anak jalanan dan selalu mengutamakan penertiban. Anak jalanan. Demikain mereka disebut karena hidup di jalanan. Usia mereka masih anak-anak, term...

”Saya Lapar di Negara Kaya Raya” 29 Oct 2012 | 10:58 pm

  Kemerdekaan adalah milik orang kaya dan punya jabatan.   Indonesia, semenjak kemerdekaannya, terus menunjukkan kemajuan demi kemajuan. Tanahnya yang subur dan kaya akan hasil alam adalah karunia yan...

Pelanggan Tetap Setia, Meski Hanya Penjahit Jalanan 29 Oct 2012 | 10:51 pm

  Menjadi penjahit merupakan pekerjaan mulia.   Meski berkacamata, cahaya remang malam tak membuat jemarinya kaku memasukkan ujung benang ke jarum di mesin jahit tua berwarna cokelat itu. Perlahan ia ...

Menjalin Asmara, Merekrut Kurir Narkoba 29 Oct 2012 | 10:44 pm

Sindikat narkotika internasional sering menggunakan perempuan sebagai kurir narkoba. Air matanya tak berhenti mengalir di tengah isak tangis yang terputus-putus. Masker penutup wajah tak mampu menutup...

Mak Yati, Membagi Kurban dari Hasil Pulungan 29 Oct 2012 | 10:33 pm

(SH/Jenda Munte) Seorang pemulung barang bekas meniatkan diri menabung agar bisa membeli hewan kurban untuk dibagikan Di antara gubuk sempit berukuran 3 x 3 meter itu ia sempat mondar-mandir sambil me...

“Iklan” Rokok Membius Ilham? 23 Apr 2012 | 07:09 am

Sekilas, tak ada yang berbeda dengan dirinya. Perawakannya yang kecil, geraknya yang lincah, dan wajahnya yang terbilang mungil, jelas mencitrakan bahwa bocah bernama Ilham ini benar seorang anak beru...

Siasat Siswa Terobos Genangan 23 Apr 2012 | 07:01 am

Setiap kali banjir tiba, warga di Kampung Pulo, Kelurahan Kampung Melayu, Jatinegara, Jakarta Timur, selalu dipaksa akrab dan terbiasa dengan genangan air yang masuk hingga ke rumah mereka. Seluruh pe...

Recently parsed news:

Recent searches: