Wordpress - susiyanto.wordpress.com - Susiyanto's Weblog

Latest News:

SRANDUL: SENI BERNAFAS ISLAM DARI WONOGIRI 5 Feb 2013 | 02:14 pm

Wonogiri adalah sebuah kabupaten di Jawa Tengah. Sejumlah kesenian rakyat pernah hidup di daerah ini. Diantaranya adalah kesenian Srandul atau juga sering disebut Srandil. Srandul adalah sebuah wujud ...

MISIONARIS DAN KOLONIALIS DALAM “PEMBARATAN” JAWA 10 Oct 2012 | 02:06 pm

(STUDI KASUS INSTITUUT VOOR DE JAVAANSCHE TAAL DI SURAKARTA) PENDAHULUAN Sejak awal Belanda menghendaki penguasaan terhadap narasi sejarah bangsa jajahannya. Di Jawa, pengumpulan tradisi-tradisi lokal...

RADEN BRATAKESAWA: ANTARA FAKTA DAN OPINI KRISTEN 24 Apr 2012 | 08:33 am

PENDAHULUAN Raden Bratakesawa, seorang tokoh muslim di Jawa, selama ini banyak disalahpahami  orang. Beberapa cendekiawan Kristen, misalnya, menggambarkan pribadinya sebagai tokoh kebatinan. Dari des...

KRISTEN MASUK INDONESIA ABAD VII ? 18 Mar 2012 | 06:55 pm

PENDAHULUAN Karya Abu Shalih al-Armini yang diterjemah ke Bahasa Inggris oleh B.T.A. Evetts (koleksi: Susiyanto) Atribut yang tersemat sebagai “agama penjajah” terhadap agama Kristen nampaknya masih...

ISLAM DAN KRISTEN DALAM JANGKA JAYABAYA SYEKH BAKIR 27 Jan 2012 | 10:47 pm

PENDAHULUAN Serat Jangka Jayabaya Syekh Bakir yang dilatinkan oleh R. Tanoyo. (Koleksi: Susiyanto) Bagi sebagian penduduk Jawa, Jangka Jayabaya dianggap memiliki kedudukan yang istimewa. Kitab “lege...

My Blog 2011 in Review 2 Jan 2012 | 12:41 am

Here’s an excerpt: The concert hall at the Syndey Opera House holds 2,700 people. This blog was viewed about 31.000 times in 2011. If it were a concert at Sydney Opera House, it would take about 11 s...

KRISTENISASI DAN KOLONIALISME DI BATAK 5 Aug 2011 | 02:21 pm

PENDAHULUAN Relasi antara kristenisasi dan kolonialisme Belanda telah lama bergulir menjadi perbincangan serius di kalangan peminat sejarah pekabaran Injil di Indonesia.  Kenyataan ini membuat pihak ...

KH. BAHAUDIN MUDHARY: KRISTOLOG MULTIBAHASA 23 Dec 2010 | 10:28 pm

Sosok almarhum K.H. Bahaudin Mudhary (1920-1979) tentu tidak asing bagi peminat studi Perbandingan Agama di Indonesia. Namanya mencuat seiring terbitnya buku berjudul Dialog Masalah Ketuhanan Yesus, h...

JANGAN FITNAH MBAH PETRUK: MENGUNGKAP JATIDIRI “PAMOMONG” MERAPI 15 Nov 2010 | 09:03 pm

Sultan Hamengkubuwono: “ Itu kan kata mereka. Kalau aku bilang itu Bagong, bagaimana? Atau itu Pinokio, karena hidungnya panjang”. Nama “Mbah Petruk” mendadak menjadi terkenal ke seantero negeri pasc...

JANGAN FITNAH MBAH PETRUK: MENGUNGKAP JATIDIRI “PAMOMONG” MERAPI 15 Nov 2010 | 04:03 pm

Nama “Mbah Petruk” mendadak menjadi terkenal ke seantero negeri pasca letusan Merapi yang mewarnai November 2010 bak selebritis baru yang sedang menanjak karirnya . Apalagi setelah salah seorang warga...

Related Keywords:

kisah sabdo palon, kesultanan demak, sabdo palon, sejarah kesultanan demak, k.h. mudhary, sejarah dasar negara indonesia, contoh hadits mutawatir, sejarah asy ariyah, hukum potong tangan, susiyanto

Recently parsed news:

Recent searches: